Kamis, 12 Oktober 2017

Contoh Proposal Permohonan RPS SMK

BAB I
PENDAHULUAN

A.    Latar Belakang
Pembangunan Nasional sebagaimana diamanatkan dalam GBHN pada hakekatnya adalah pembangunan manusia Indonesia seutuhnya. Pembangunan yang ditujukan pada terciptanya kesejahteraan lahir bathin tersebut menjadi tanggung jawab seluruh komponen bangsa.

Pembangunan Nasional dibidang pendidikan pada hakekatnya adalah upaya untuk lebih mencerdaskan kehidupan anak bangsa agar memiliki masa depan yang berbudi pekerti luhur, profesional, inovatif, kreatif, bertaqwa dan beriman kepada Tuhan Yang Maha Esa sehingga mampu membangun bangsa dan negara tercinta ini. Untuk mencapai tujuan tersebut kiranya diperlukan sarana dan prasarana yang memadai sesuai dengan standar yang ditetapkan oleh DEPDIKNAS.
Yayasan Tarbiyatul Mu’alimin Al-Qohhariyyah dengan keterbatasan yang dimiliki berusaha secara aktif berperan serta melaksanakan amanat GBHN tersebut dengan menyelenggarakan pendidikan yang terjangkau bagi masyarakat tidak mampu dengan tujuan mendidik putra-putri bangsa menjadi manusia yang berguna bagi nusa, bangsa dan agama.

Proposal ini dengan maksud dan tujuan untuk mendapatkan bantuan Ruang Praktek Siswa (RPS) SMK IT AL-QOHHARIYYAH, karena SMK IT AL-QOHHARIYYAH belum memilik ruang praktek siswa yang sesuai dengan standar nasional pendidikan.


4 komentar:

  1. Syukron katsir tlh memberikan referensi utk sy dlm membuat RPS

    BalasHapus
    Balasan
    1. maaf apa bisa minta file proposal ini bu?

      Hapus
  2. terima kasih sudah berbagi informasi & ilmunya smg kita smua barokah.

    BalasHapus
  3. terimakasih sudah berbagi ilmu smk hebat smk bisa

    BalasHapus